Soeharto meyakini Pancasila harus dilestarikan, maka kemudian MPR mengeluarkan TAP MPR NO. II/1978. TAP ini menyatakan bahwa Pancasila, selain sebagai dasar negara, juga dimaknai…
ARSIP
-
-
Sumpah Pemuda kerap dianggap sebagai tonggak dalam sejarah persatuan bangsa Indonesia. Anggapan ini muncul seiring pemberlakuan hari berlangsungnya Kongres Pemuda II pada 28 Oktober…
-
Mencuat pada pengujung masa Sukarno, gerakan mahasiswa dalam konteks kemerdekaan perlahan ditundukkan melalui program Normalisasi Kehidupan Kampus/Badan Koordinasi Kemahasiswaan pada 1980-an. Saat mahasiswa perlahan…
-
Tak lama setelah kejatuhan Orde Baru, gerakan yang dipelopori entitas mahasiswa sering kali dituding telah mencapai antiklimaks. Stigma ini muncul lantaran gerakan dinilai abstain…
-
Meski kerap didaulat sebagai gerakan moral, dalam sejarahnya gerakan yang dipelopori oleh mahasiswa tidak jarang berkelindan dengan kepentingan politik elite tertentu. Pada masa…
-
Bertepatan dengan momentum Pemilihan Rektor UGM Periode 2022–2027, BALAIRUNG mengunggah kembali arsip mengenai rangkaian Pemilihan Rektor pertama setelah status UGM berubah menjadi Badan Hukum…
-
Gejolak transformasi peran pendidikan tinggi yang semula berfokus pada produksi pengetahuan menjadi penopang kebutuhan industri, muncul sebagai diskursus yang hangat beberapa tahun belakangan. Namun,…
-
Hari Pers Nasional diperingati setiap tanggal 9 Februari melalui Keputusan Presiden Nomor 5 Tahun 1985. Tanggal ini dipilih oleh Presiden Soeharto karena bertepatan dengan…
-
Stagnasi kepemimpinan nasional sudah demikian akut. Rakyat, pemegang kedaulatan, mengharapkan segera terjadi perubahan. Cepat atau lambat perubahan harus terjadi. Tetapi, bagaimana memformat pasca-perubahan, inilah…